Menyeleksi dengan Pen Tool


Menyeleksi dengan Pen Tool

Setelah kita mengetahui tentang layer, dan tools photoshop maka sekarang langsung ke prakteknya.


untuk menyeleksi objek di photoshop kita dapat menggunakan Pen Tool, Quick Selection Tool, Magic Wand Tool, dan Channel.

1. atur ukuran canvasnya  terlebih dahulu dengan sesuai kebutuhan.
2. Masukan gambar kedalam lembar kerja photoshop.
3. Mulai menyeleksi, usahakan seleksi bagian dalam objek jangan sampai ke bagian luar


4. jika sudah pilih rectangular marquee tools
5. lalu pilih Refine edges, biasanya terletak di atas (menubar).
6. lalu atur sampai bagian yang terseleksi menjadi halus/rapih.


7. jika sudah pada output di refine edge pilih New Layer. dan kita telah selesai.


Tutorial selanjutnya menyeleksi menggunakan quick selection tool.





1 Response to "Menyeleksi dengan Pen Tool"